Sabtu, 18 Februari 2012

trik and tips

Cara Mudah Mengatasi Laptop/Pc Yang Tidak Bisa Diinstal Ulang Windows XP


Mungkin diantara kalian ada yang bingung pada saat mau menginstall laptop kalian dengan Windows XP atau versi Windows dibawahnya. Pada saat akan memulai instalasi muncul pesan error dengan layar biru atau yang sering disebut Blue Screen. Hal ini memang umum terjadi terutama pada laptop keluaran terbaru yang sudah dipaket dengan Windows Vista. Kenapa bisa begitu?


Rata-rata Laptop jaman sekarang sudah berupa paket bundling Windows Vista. Tentu ada alasannya, salah satunya karena Windows Vista pada masternya sudah mendukung teknologi AHCI, yaitu semacam teknologi yang berkaitan dengan hard disk kalian semua. Sementara Windows XP belum mendukung teknologi itu, dan apabila di-install menggunakan Windows XP, saat masuk di lembar deteksi Harddisk terjadi bluescreen. Sebenarnya masalahnya adalah Windows XP SP1/SP2 tidak mengenal AHCI, berarti kita harus membuat CD Instalasi Windows XP ini mengenal IDE/SATA agar bisa diistall Windows XP SP2.

Caranya :
1. Masuk Ke system Bios, sewaktu mau booting tekan tombol F2 untuk laptop atau tombol lainya
2. Cari di bios sytem yang ada tulisanya SATA Controller
3. Ubah setingan Dari AHCI ke pilihan yang kedua
4. Simpan setingan dengan menekan tombol F10
5. Selesai

trim's


REPAIR ZTE C261 "FACTORY TEST MODE"

ZTE C261 muncul factory test mode (FTM) di LCD,
otomatis handphone tidak bisa di gunakan. berikut solusinya :
1.Install QPST
2.Buka QPST>>softwaredownload>>restore>>>browsefilenya(ZTEC261.qcn)>>start>>>selesai
3.Bila handphone tidak terdetect portcomnya/ atau tidak muncul di com yg ada lalu
buka program QPST >>qpst configuration>>port>>add new port>>sesuaikan port handphone
dengan yang ada di device manager

Setelah proses restore ini aplikasi operamini bila tidak berfungsi, solusinya :

1. Install EasyCDMA
2. Buka EasyCDMA >> connect >> seteleh terdeteksi hpnya klik OK (jika tidak terdeteksi
refresh dan centang port com sesuaikan dengan yang ada di device manager) >> copy semua
SysZTE C261 dari computer

#Yang diperlukan :
-> Software QPST -> DOWNLOAD
-> Software EasyCDMA -> DOWNLOAD
-> File untuk ZTE C261.qcn -> DOWNLOAD
-> Opera mini SysZTE C261 -> DOWNLOAD
-> DRIVER ZTE C261 -> DOWNLOAD